<p>Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Badung mengikuti tahap presentasi pada penilaian Mangupura award 2024 di lingkungan Pemerintah Kabupaten Badung presentasi dibuka oleh Kepala Bidang Riset, Inovasi Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Brida Kabupaten Badung menghadirkan 7 orang juri. presentasi disampikan langsung oleh Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Badung Ni Wayan Kristiani,SH.,M.A.P didamping Sekretaris Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Badung Dr. I Nyoman Ayu Wiratini,M.AP,M.Si. selama 30 menit, dilanjutkan tanya jawab dengan tim penilai selama 30 menit. 1 juni 2024</p>
Kepala Diskerpus Badung Presentasi Dalam Kompetisi Mangupura Award 2024
01 Jul 2024